Dua orang mahasiswa program studi S-1 Teknik Informatika, Attila dan Rafa, berhasil terpilih dan menjadi awardee program IISMA (https://kampusmerdeka.kemdikbud.go.id/km/IISMA/landing.html) tahun 2022. Attila dan Rafa mendapat kesempatan belajar selama satu semester di University of Szeged, Hungaria.
Program IISMA adalah program pertukaran pelajar internasional yang diselenggarakan secara nasional. Program ini memberi kesempatan bagi mahasiswa mengembangkan kompetensi dan pengetahuan, serta memberikan pengalaman studi di perguruan tinggi luar negeri sebagai implementasi Program Merdeka Belajar-Kampus Merdeka Kemendikbudristek.
Gedung Ilmu Komputer
(Gedung A PPBS)
Jln. Ir Soekarno km 21
Jatinangor, Kab. Sumedang 45363
Telp : 6222-7798983
Fax : 6222-7794545
Email : informatika@unpad.ac.id